Tengah pekan ini, Osasuna akan menjalani pertandingan kandang dalam babak 16 besar Copa Del Rey 2023/2024 melawan sesama tim dari La Liga yaitu Real Sociedad. Rencananya pertandingan antara tuan rumah Osasuna melawan Real Sociedad ini akan digelar di Estadio El Sadar, pada Kamis, 18 Januari 2024 pukul 03.00 dini hari WIB.
Jelang pertandingan melawan Real Sociedad ini, kondisi tuan rumah Osasuna sedang kurang baik. Dimana mereka masih belum dapat menemukan permainan terbaik mereka, sehingga di kompetisi La Liga Spanyol saat ini Osasuna berada di peringkat ke-12 klasemen sementara dengan mengumpulkan 22 poin dari 19 pertandingan yang sudah mereka mainkan.
Sementara itu, di kubu sang tamu, Real Sociedad juga mengalami hal yang serupa, bahkan dalam lima pertandingan terakhirnya Real Sociedad cuma mampu mendapatkan satu kemenangan saja. Namun secara peringkat di kompetisi La Liga Spanyol, Real Sociedad masih jauh lebih bagus dibandingkan dengan Osasuna, dimana saat ini Real Sociedad menempati peringkat ke-6 dengan mengoleksi 32 poin dari 20 pertandingan yang sudah mereka lewati.
Perbandingan Kekuatan Kedua Tim :
Apabila menyaksikan rekor pertemuan antara Osasuna dan Real Sociedad, jelas terlihat jika kubu Real Sociedad lebih diunggulkan bila dibandingkan dengan Osasuna. Dimana dalam lima pertemuan terakhir antara kedua tim, Real Sociedad berhasil mengalahkan Osasuna sebanyak tiga kali. Sedangkan Osasuna cuma sekali saja mampu mengalahkan Real Sociedad, karena satu pertemuan lainnya antara kedua tim berakhir imbang.
Sementara itu, Osasuna dalam lima pertandingan terakhirnya, mereka berhasil meraih tiga kali kemenangan dan dua kali menelan kekalaha. Pada pertandingan terakhirnya, Osasuna mengalami kekalahan dengan skor 0-2 saat berhadapan dengan Barcelona di ajang Piala Super Spanyol pada 12 Januari 2024 kemarin.
Sedangkan Real Sociedad dalam lima laga terakhirnya, mereka cuma mampu meraih satu kali kemenangan, tiga kali hasil imbang serta sekali menelan kekalahan. Pada pertandingan terakhirnya, Real Sociedad mesti mengalami kekalahan dengan skor 1-2 saat berkunjung ke kandang Athletic Bilbao di ajang La Liga Spanyol akhir pekan kemarin.
Rekor Pertemuan Antara Kedua Tim :
03/12/2023 (LAL) Osasuna 1 – 1 Real Sociedad
22/07/2023 (CLF) Real Sociedad 1 – 3 Osasuna
29/04/2023 (LAL) Osasuna 0 – 2 Real Sociedad
31/12/2022 (LAL) Real Sociedad 2 – 0 Osasuna
28/07/2022 (CLF) Real Sociedad 1 – 0 Osasuna
Lima Pertandingan Terakhir Osasuna :
16/12/2023 (LAL) Osasuna 1 – 0 Rayo Vallecano
22/12/2023 (LAL) Mallorca 3 – 2 Osasuna
04/01/2024 (LAL) Osasuna 1 – 0 Almería
07/01/2024 (CDR) Castellón 0 – 1 E Osasuna
12/01/2024 (SUC) Barcelona 2 – 0 Osasuna
Lima Pertandingan Terakhir Real Sociedad :
17/12/2023 (LAL) Real Sociedad 0 – 0 Real Betis
22/12/2023 (LAL) Cádiz 0 – 0 Real Sociedad
03/01/2024 (LAL) Real Sociedad 1 – 1 Deportivo Alavés
08/01/2024 (CDR) Málaga 0 – 1 Real Sociedad
14/01/2024 (LAL) Athletic Club 2 – 1 Real Sociedad
Prediksi Osasuna vs Real Sociedad :
Pada pertandingan ini, sebenarnya kubu tuan rumah Osasuna lebih diunggulkan, karena mereka akan bermain di depan pendukung mereka sendiri. Namun sayangnya secara rekor pertemuan antara kedua tim ini, Osasuna masih kalah bila dibandingkan dengan Real Sociedad.
Sementara itu Real Sociedad yang juga dalam keadaan krisis kemenangan dalam beberapa pertandingan terakhir, tentunya akan berusaha mati-matian buat bisa mengalahkan tuan rumah Osasuna di pertandingan ini.
Diprediksikan pada pertandingan ini, Osasuna akan meraih kemenangan dengan skor 1-0 atas tamunya, Real Sociedad.