Kompetisi La Liga Spanyol musim 2023/2024 akan kembali bergulir di tengah pekan ini, dimana salah satunya menyuguhkan pertandingan yang mempertemukan tuan rumah Atletico Madrid yang akan melawan tamunya, Getafe. Rencananya laga pekan ke-18 La Liga Spanyol antara tuan rumah Atletico Madrid melawan Getafe ini akan digelar di Estadio Civitas Metropolitano pada Rabu, 20 Desember 2023 pukul 03.30 dini hari WIB.
Bagi kubu tuan rumah Atletico Madrid pertandingan melawan Getafe ini akan menjadi sebuah kesempatan emas buat bisa memperoleh tiga poin. Saat ini Atletico Madrid berada di peringkat ke-4 klasemen sementara La Liga Spanyol dengan mengoleksi 34 poin dari 16 pertandingan yang sudah mereka lalui. Atletico Madrid cuma tertinggal satu poin saja dari Barcelona yang berada di peringkat ke-3.
Sedangkan Getafe, jelang pertandingan ini sedang dalam kondisi yang on fire setelah berhasil meraih tiga kali kemenangan secara beruntun. Tentunya dengan modal ini, Getafe akan memberikan perlawanan yang sengit buat tuan rumah Atletico Madrid. Saat ini Getafe berada di peringkat ke-8 klasemen sementara La Liga Spanyol dengan mengumpulkan 15 poin dari 17 pertandingan yang sudah mereka lalui.
Perbandingan Kekuatan Kedua Tim :
Apabila menyaksikan rekor pertemuan antara Atletico Madrid dan Getafe, jelas terlihat jika kubu Atletico Madrid jauh lebih diunggulkan bila dibandingkan dengan Getafe. Dimana dalam lima pertemuan terakhir antara kedua tim ini, Atletico Madrid berhasil mengalahkan Getafe sebanyak tiga kali, sedangkan kubu Getafe tidak satu kalipun berhasil menang jika bertemu dengan Atletico Madrid, karena dua pertandingan lainnya yang mempertemukan kedua tim berakhir dengan skor imbang.
Sementara itu, Atletico Madrid dalam lima pertandingan terakhirnya, mereka berhasil meraih tiga kali kemenangan dan dua kali menelan kekalahan. Pada pertandingan terakhirnya, Atletico Madrid menelan kekalahan dengan skor 0-2 saat berkunjung ke kandang Athletic Bilbao di ajang La Liga Spanyol akhir pekan kemarin.
Sedangkan Getafe dalam lima pertandingan terakhirnya, mereka berhasil meraih empat kali kemenangan dan hanya sekali saja menelan kekalahan. Pada pertandingan terakhirnya, Getafe berhasil meraih kemenangan dengan skor 3-0 saat berkunjung ke kandang Sevilla di ajang La Liga Spanyol akhir pekan lalu.
Pertemuan Terakhir Antara Kedua Tim :
05/02/2023 (La Liga) Atletico Madrid 1 – 1 Getafe
16/08/2022 (La Liga) Getafe 0 – 3 Atletico Madrid
13/02/2022 (La Liga) Atletico Madrid 4 – 3 Getafe
22/09/2021 (La Liga) Getafe 1 – 2 Atletico Madrid
14/03/2021 (La Liga) Getafe 0 – 0 Atletico Madrid
Lima Pertandingan Terakhir Atletico Madrid :
29/11/2023 (Liga Champions) Feyenoord 1 – 3 Atletico Madrid
04/12/2023 (La Liga) Barcelona 1 – 0 Atletico Madrid
10/12/2023 (La Liga) Atletico Madrid 2 – 1 Almeria
14/12/2023 (Liga Champions) Atletico Madrid 2 – 0 Lazio
16/12/2023 (La Liga) Athletic Club 2 – 0 Atletico Madrid
Lima Pertandingan Terakhir Getafe :
26/11/2023 (La Liga) Getafe 2 – 1 Almeria
02/12/2023 (La Liga) Las Palmas 2 – 0 Getafe
06/12/2023 (Coppa Del Rey) Atzeneta 1 – 2 Getafe
09/12/2023 (La Liga) Getafe 1 – 0 Valencia
17/12/2023 (La Liga) Sevilla 0 – 3 Getafe
Prediksi Atletico Madrid vs Getafe :
Bagi kubu tuan rumah Atletico Madrid pertandingan kandang melawan Getafe ini akan menjadi sebuah kesempatan emas buat bisa bangkit dari kekalahan di pertandingan sebelumnya. Terlebih Atletico Madrid juga memiliki rekor yang bagus ketika bertemu dengan Getafe. Selain itu Atletico Madrid sangat sulit dikalahkan bila bermain di depan pendukung mereka sendiri.
Sedangkan, Getafe yang sedang dalam tren bagus setelah berhasil meraih empat kali kemenangan secara beruntun, tentunya akan berusaha sekuat tenaga untuk memberikan perlawanan sengit buat tuan rumah Atletico Madrid.
Diprediksikan dalam pertandingan ini, Atletico Madrid dan Getafe akan bermain imbang dengan skor 2-2.
Comment